Tanggal: Jumat, 22 November 2024
Waktu: 19.30 s.d 21.30 WIB
SIPS Edutech Indonesia memahami potensi besar tenaga kesehatan dalam meningkatkan literasi kesehatan masyarakat melalui media sosial. Kelas ini bertujuan menjadi solusi bagi tenaga kesehatan yang baru dan atau sedang memulai langkah pertamanya sebagai content creator kesehatan.
Sejawat Creator hadir dengan kurikulum yang disesuaikan dengan kebutuhan spesifik tenaga kesehatan.
Materi Pembelajaran
Apa yang akan kamu dapatkan?